Bagi PSMS Medan partai ini akan dijalani cukup berat karena meski Blitar Bandung United di dasar klasemen, kali ini mereka bermain di kandang sendiri di Stadion Siliwangi, Bandung. Dukungan suporter tuan rumah akan memacu pemain asal Bandung berbuat banyak dalam pertandingan ini.
Partemuan Blitar Bandung United melawan PSMS Medan akan disiarkan langsung TVOne mulai pukul 15:30 WIB.
Baca Juga :
Sedangkan partai keras akan terjadi antara PSCS Cilacap melawan Cilegon United di Stadion Wijaya Kusuma Cilacap. Babel United juga tampil untuk menjamu Persibat Batang.
Jadwal Pertandingan Liga 2 2019
Selasa, 17 September
15:30 WIB Babel United vs Persibat Batang
15:30 WIB Blitar Bandung United vs PSMS Medan, Live in TVOne
15:30 WIB Martapura FC vs Sulut United
15:30 WIB PSCS Cilacap vs Cilegon United
Klasemen Sementara Liga 2 2019
Wilayah Timur
Wilayah Barat